Health / Kesehatan

  • Biar Tulang Tidak Keropos  ,  Makanan tertentu dapat membantu mencegah osteoporosis. Maka, sangat perlu untuk mengetahui sumber terbaik nutrisi yang dapat memperkuat dan membangun kepadatan tulang. Biar tulang nggak keropos jangan lewatkan yang tiga ini ya.Osteoporosis adalah hilangnya kepadatan jaringan tulang atau terjadinya keropos pada tulang. Walaupun kehilangan beberapa kepadatan tulang seiring pertambahan usia adalah hal yang normal, tetapi beberapa orang berada pada risiko kehilangan jumlah yang lebih besar dari yang lain dan osteoporosis.Tapi dengan mengonsumsi makanan yang kaya nutrisi maka bisa menjaga tulang tetap sehat dan kuat sehingga dapat menurunkan risiko terjadinya osteoporosis.Untuk selengkapnya silahkan kunjungi   http://health.detik.com/read/2012/02/20/165600/1847134/766/biar-tulang-nggak-keropos-jangan-lupakan-3-ini?l1101755
  • Berpuasa Seminngu Sekali Bisa Bikin Panjang Umur , Semua agama pernah menganjurkan pentingnya berpuasa bagi pemeluknya. Dan ternyata, ritual ini tidak semata-mata anjuran yang tak berdasar, melainkan memiliki dampak kesehatan yang dahsyat. Berpuasa selama satu atau dua hari dalam seminggu dapat melindungi diri dari penyakit Alzheimer, Parkinson dan penyakit otak lainnya.
    Kebanyakan orang dewasa membutuhkan sekitar 2.000 kalori sehari. Kalori ini diperlukan untuk menghasilkan energi atau glikogen. Ketika tubuh mengubah makanan menjadi energi, tubuh menciptakan banyak produk sampingan yang tidak diperlukan, salah satunya adalah radikal bebas.
    "Radikal bebas akan menyerang protein, DNA, inti sel, membran sel, serta bisa merusak semua molekul yang berbeda dalam sel," kata peneliti, Mark Mattson, ilmuwan dari National Institute on Aging di Baltimore, Amerika Serikat .Untuk selengkapnya silahkan kunjungi   http://health.detik.com/read/2012/02/20/105631/1846451/766/berpuasa-seminggu-sekali-bisa-bikin-panjang-umur
  • Cara Tahu Anak Kena Asma Apa Tidak ,  Tak semua orangtua mampu mengenali penyakit asma yang diderita oleh anaknya, padahal deteksi secara dini bisa mencegah terjadinya serangan. Lalu apa yang harus diwaspadai orangtua mengenai asma pada anak?
    Serangan asma yang dialami oleh anak-anak tidak selalu disertai dengan sesak napas dan mengi seperti pada orang dewasa. Serangan asma pertama kali pada anak bisa saja ringan tapi dapat juga fatal yang memerlukan perawatan medis. Tanda pertama yang sering muncul jika anak memiliki asma adalah batuk yang sering datang dan pergi atau berulang setiap beberapa minggu dan kadang sesekali disertai juga dengan mengi, seperti dikutip dari Mirror.co.uk, Senin (20/2/2012).
    Para ahli menuturkan hal ini sering kali lebih buruk terjadi saat malam hari dan bisa membuat anak sulit untuk bernapas dan mengganggu waktu tidurnya. Untuk selengkapnya silahkan kunjungi   http://health.detik.com/read/2012/02/20/173155/1847179/1301/cara-tahu-anak-kena-asma-atau-tidak







 
Support : Creating Website | Ma'no Template | Mas No
Copyright © 2011. Bisnis Online - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas No
Proudly powered by Blogger